Peran UKM
(Usaha Kelas Menengah) terhadap perekonomian Nasional
Telah banyak yang kita tahu bahwa
sekarang sudah banyak bermunculannya usaha-usaha baru yg ada di diIndonesia
,dari yang kelas menengah kebawah sampai menengah ke atas ,seperti usaha kuliner
, baju , aksesoris DLL. Sekarang sudah banyak macam cara untuk berbisnis, usaha
yang sedang naik daun sekarang adalah usaha lewat dunia maya atau yang biasa
kita kenal dengan onlineshop .
Dari pembahasan diatas tentu saja
usaha-usaha apa saja yg dibuat dan dijalani pasti sangat berpengaruh terhadap perekonomian Nasional , Kenapa ??
karena di dalam usaha akan terjadinya perputaran uang di dalam kegiatan
tersebut ,kita khususkan berbicara tentang usaha kelas menengah (UKM) pasti
akan ada investasi , kegiatan jual beli dan sebagainya , yang pastinya
berpengaruh dengan perekonomian Nasional . Selain alasan diatas , dengan
membuka usaha pula kita merekrut banyak orang untuk menjadi karyawan yang
sangat membantu masalah pengangguran di Indonesia dan pasti juga perekonomian masyarakat
semakin baik .
UKM biasanya sudah bisa terjual
hingga ke mancanegara , itu juga membuat Negara kita semakin banyak mengekspor
barang-barang asli Indonesia ,sehingga bisa membuat perekonomian Nasional kita
semakin bagus dan baik . Bisa juga membuat nama harum bangsa .
Jadi kesimpulan yang bisa saya
rangkum dari tulisan saya diatas , peran UKM (Usaha Kelas Menengah) dalam
perekonomian Nasional adalah ...
1. Perputaran uang yang semakin efektif
2. Berkurangnya pengangguran
3. Memperbanyak barang yang diekspor
keluar
4.
Membantu
perekonomian Nasional
Jadi,
pekerjaan yang paling baik sebenernya adalah membuka usaha ,agar bisa membuka
peluang kerja bagi orang lain , dan bisa lebih efektif .
Tidak ada komentar:
Posting Komentar